About us

PT. Samudera Terminal Logistics

logo STL
About

COMPANY

PT.Samudera Terminal Logistics, abbreviated as STL, is a company established as a legal entity under the Republic of Indonesia, functioning as a Port Business Entity (BUP) in accordance with Directorate General of Sea Transportation Number: A 747/AL.301/DJPL, which pertains to the fulfillment of permit obligations for Port Business Entities of PT. Samudera Terminal Logistics.

 

as a Port Business Entity involved in the provision of sea port activity services, including port management, ship management, maritime piloting, oil spill response, navigation communication installation, transportation, and other related services.

As a service provider, PT. STL employs certified terminal management and BUP operators.

BADAN USAHA PELABUHAN​

Sebagai Badan Usaha Pelabuhan, STL memiliki kompetensi dalam penyediaan jasa Kepelabuhanan dan Jasa terkait kepelabuhanan antara lain :​

Pengusahaan Terminal

BUP dapat mengelola dan
mengoperasikan terminal
penumpang, terminal peti
kemas, terminal curah, dan
terminal khusus lainnya di
Pelabuhan (Port
Management);

Pelayanan Fasilitas Pelabuhan

BUP menyediakan dan
memelihara berbagai
fasilitas pelabuhan seperti
dermaga, gudang, tempat
penimbunan barang, alat
bongkar muat, dan fasilitas
pendukung lainnya.

Pelayanan Jasa
Kepelabuhanan

BUP memberikan berbagai
layanan kepelabuhanan
seperti tambatan kapal
(dockage), pengisian bahan
bakar, penyediaan air bersih,
(Bunkering) pelayanan naik
turun penumpang dan
kendaraan, serta kegiatan
bongkar muat barang.

Pemanduan dan Penundaan Kapal

Pemanduan dan penundaan kapal mencakup kegiatan mendorong, menarik, menggandeng, mengawal, dan membantu kapal yang bergerak di alur pelayaran, area labuh, atau kolam pelabuhan untuk bertambat atau melepas tambat menggunakan kapal tunda. Kegiatan ini dilakukan oleh seorang pandu yang memberi saran dan informasi kepada nakhoda mengenai kondisi perairan setempat demi kelancaran dan keselamatan navigasi serta perlindungan lingkungan.

Visi Misi

VISI

Manjadi Perusahaan yang terbaik senantiasa mengutamankan kepantingan pelanggan

MISI

  1. Transformasi organisasi tenaga SDM yang Profesional dalam mewujudkan tujuan strategis bisnis Pengoperasian asset    pada    Tingkat acuan   sesuai Standar Operasioal Prosedur
  2. Menerapkan praktik terdepan dan terbaik pada aplikasi keselamatan, Kesehatan kerja dan peduli terhadap ekosistem lingkungan
  3. Meningkatkan pengembangan tata kelola mata rantai logistic yang effisien
Gallery

Our Gallery